Lampu hias taman dengan lekukan lekukan yang berseni dibuat dengan aluminium sehingga tahan terhadap karat. Motif, bentuk, pola dapat beraneka ragam sesuai dengan pesanan. Dibuat oleh divisi brojowedono Tausan yang khusus mengerjakan pesanan dari aluminium.